Cara Mengembalikan File atau Merestore File Yang Sudah Dihapus



Hay sahabat blog, bagaimana kabarnya ? baik kan. Wahyu Eko Blog kali ini akan memberikan tips atau cara untuk mengembalikan data  atau sering disebut juga restore. Apa sih pengertian restore sebenarnya ?...


Restore adalah mengekstrak file backup ke format aslinya. Anda pasti pernah melakukan hal yang tidak sengaja atau pun disengaja yaitu menghapus file yang ada di penyimpanan komputer Anda. Sebenarnya restore hanya bisa dilakukan saat file tersebut dihapus dan masih didalam Recycle Bin. Dalam melakukan proses restore maka file yang sudah direstore akan kembali ke tempat asal saat file itu dihapus.


Berikut langkah-langkah dalam melakukan restore.

  1. Sebagai contoh saya akan menghapus salah satu file yang saya punya.
    http://ahmadwahyuekoyulianto.blogspot.com/

  2. Setelah file itu dihapus maka file itu akan hilang tetapi tidak hilang selamanya hehehe. Sebenarnya file itu masih ada di Recycle Bin. Langkah selanjutnya kita buka Recycle Bin yang biasanya terdapat di desktop.
    http://ahmadwahyuekoyulianto.blogspot.com/

  3. Setelah dibuka maka akan terlihat file yang sudah saya hapus. Sebenarnya file itu sudah ada diRecycle Bin tetapi file itu tidak dapat dibuka. Untuk membukanya kita restore terlebih dahulu  file itu supaya kembali ke tempat asalnya dan dapat dibuka. Setelah di klik restore kita klik ok.

    Itu tadi tips atau langkah-langkah untuk  mengembalikan file yang sudah dihapus. Semoga postingan kali ini dapat bermanfaat bagi Anda. Tunggu terus postingan dari Wahyu Eko Blog’s, Anda juga dapat menambahkan Akun facebook saya, akun twitter saya, dan google+.


    ^-^ Selamat mencoba sob………..


Share this article :

+ comments + 1 comments

February 6, 2019 at 6:41 PM

sangat bermanfaat
terimakasih gan
lop yu lop yu
saya dulunya tidak bisa setelah lihat tutorial ini sya menjadi pro sekali merestore file
sampai sampai file koruptor saya restore :v

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Wahyu Eko Blog's Belajar Komputer - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger