Cara Memperbaiki Power Supply Unit Rusak Pada Komputer

Hy sahabat blog, Kali ini ilmu yang wahyu bagi adalah cara untuk memperbaiki power supply yang rusak pada komputer. Jika saat komputer Anda tidak bisa dihidupkan, maka salah satu penyebabnya adalah power supply unit. Dalam memperbaiki power supply yang rusak gampang-gampang susah. Jika Anda ingin memperbaiki sendiri di rumah berikut hal-hal yang harus dipersiapkan.

Peralatan yang digunakan :

  1. Obeng plus dan minus.
  2. Solder
  3. Timah atau kawat tenol
  4. Penyedot timah atau Atraktor
  5. Avometer/Multimeter
  6. Komponen-komponen pengganti atau yang dibutuhkan pada power supply.

Berikut langkah-langkah dalam memperbaikinya :

  1. Lepas Chasing power supply dan pisahkan pada PCBnya menggunakan obeng. 
  2. Cek sekering ( fuse), sekering (fuse) adalah pemutus rangkaian karena dengan adanya pemakaian arus listrik yang secara berlebihan.

    Cek sekering menggunakan multimeter. Jika sekering pada power supply Anda putus, maka gantilah dengan sekering yang baru dan memiliki kapasitas atau nilai sama. Lalu pasang kabel power pada stop kontak dan tancapkan dengan power supply. Jika sekering masih rusak berarti transistor regulatornya jebol/ rusak. lepaskan kabel power pada stop kontak.
  3. Cek dioda dengan cara melepaskan dioda menggunakan solder kemudian di cek menggunakan multimeter. Dioda yang bagus akan mengaliri arus listrik pada satu arah. Ukur dioda bolak-balik, jika tembus silakan ganti dioda yang baru yang sama ukurannya.
    http://ahmadwahyuekoyulianto.blogspot.com/

  4. Lepas Elco dengan PCB menggunakan solder, dan ukur Elco menggunakan multimeter. Elco ini berbentuk fisik seperti tabung, apabila terdapat kerusakan (melembung) pada kepala Elco maka dipastikan 80% Elco sudah rusak. Gnti Elco dengan Elco baru yang kapasitasnya sama. Jika tidak ada kerusakan fisik, maka kita dapat melepaskan Elco dengan PCB menggunakan solder dan kita ukur kapasitas Elco menggunakan multimeter. Apabila kapasitasnya kurang atau melebihi kapasitas toleransi, lebih baik kita menggantinya. Hati-hati dalam memasang Elco antara Kawat positif ) dan negatif (-).
    http://ahmadwahyuekoyulianto.blogspot.com/

  5. Cek transistor regulator dengan menggunakan multimeter. Transistor ini terpasng pada alumunium dan transistor ini terletak dekat dengan komponen elco besar. Untuk mengecek transistor yakni dengan cara melepaskan transistor dari papan rangkaian (PCB) dengan menggunakan solder, cek komponen resistor denagn multimeter. jika kaki emitor dan kaki kolektor tersambung berarti transistor tersebut rusak. Ganti transistor dengan transistor yang baru. Jika resistor regulator rusak, periksa juga komponen yang ada di dekat transistor regulator. tersebut. Karena biasanya komponen yang didekat resistor regulator akan rusak
    juga.
    http://ahmadwahyuekoyulianto.blogspot.com/

  6. Cek IC B0813 dengan multimeter untuk mengetahui apakah masih bagus atau rusak. IC (Integrated circuit) adalah komponen semi konduktor ekuivalensi dari ratusan atau ribuan komponen lain. Jika Anda sudah yakin power supply unit Anda sudah baik, maka tancapkan kabel power ke stopkontak dan tancapkan ke power supply unit. Ukur tegangan pada kabel warna ungu terhadap ground (kabel wrna hitam).Ukur dengan menggunakan multimeter. Berarti sudah ada titik terang bahwa power supply Anda akan hidup lagi.
    Hubungkan kabel yang berwarna hitam ke kabel yang berwarna hijau. hubungkan dengan menggunakan kabel jumper yang Anda punya. Jika PSU Anda berjalan normal, sudah tentu kipas power supply akan berputar normal.
    http://ahmadwahyuekoyulianto.blogspot.com/

    Itu tadi adalah cara untuk memperbaiki power supply rusak. Semoga ilmu yang di share oleh Wahyu Eko Blog's dapat bermanfaat bagi Anda. Jika Ada hal yang perlu ditanyakan Anda bisa menambahkan akun facebook saya, akun twitter saya, dan akun google+.
^-^ selamat mencoba sob...........
Share this article :

+ comments + 2 comments

September 3, 2015 at 8:36 PM

terima kasih sangat membantu saya...!!!

March 11, 2017 at 3:39 AM

Trima kasih gan artikel nya sangat membantu..
Selamat Datang di Website Resmi Player303.com Agen Judi Online Terbaik dan Terpercaya dengan kemudahan bertransaksi Register, Deposit maupun Withdraw dengan Sangat Cepat dan Aman
Player303.com Merupakan Website Jasa Pembuatan Account Betting Online SBOBET , IBCBET, eBET MOBILE, Casino SBOBET, BOLATANGKAS, TANGKASNET, ASIAPOKER 77, ASIA77

<<<<<<<<<<<<<<<<<< DAFTAR >>>>>>>>>>>>>>>>>


Daftar Casino Online Indonesia
Daftar Casino Terpercaya
Daftar Roulette Online
Agen Judi SBOBET
Judi Bola
Judi Online
IBCBET Online
Agen Judi Roulette Online
Agen Judi Roulette
Daftar Sbobet
Agen Roulette Online
Agen Roulette

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Wahyu Eko Blog's Belajar Komputer - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger